Mendapat sebuah undangan untuk ngobrol cantik Tokopedia dan Blogger Perempuan, rasanya senangnya minta ampun. Saya diundang untuk hadir di Tokopedia Office, tepatnya di Wisma 77, jalan S. Parman Kav. 77 Slipi, Palmerah, Jakarta Barat. Bakalan mendapatkan banyak ilmu dan rejeki nich, aaamiin. Mendapatkan rejeki dari mendapatkan ilmu saja sudah cukup buat saya yang harus senantiasa menggerakan otak, agar tidak tumpul, pul. Nah, apalagi ngobrol cantik bersama blogger perempuan pula, bakalan mendapatkan rejeki nich, rejeki bertemu teman-teman blogger dan teman baru lagi, tentunya.
Sudah Tahu Tokopedia?
Sudah tahu Tokopedia? kalau belum..ngapaian saja kalian nonton televisi sampai kelilipan, hehee. Kalaupun biasanya ber internetan, ada juga loh iklan-iklan cantik dari Tokopedia, baik yang tulisan maupun yang video. Anak saya saja sampai senang sekali melihat iklan yang dibuat oleh team kreatif, yang tentunya dikerjakan di Tokopedia Office. Salah satu iklannya adalah bintang sineteron muda berbakat, suka sekali melihat aktingnya.
Tokopedia merupakan perusahan internet yang memungkinkan setiap individu dan pemilik bisnis di Indonesia untuk mengembangkan dan mengelola bisnis online mereka secara mudah dan gratis, sekaligus memungkinkan pengalaman berbelanja oline lebih aman dan nyaman. Nah, kemarin baru tahu juga nich, ternyata teman baik saya yang memiliki hobby crafting ternyata berjualan juga, lho di Tokopedia. Pengalamannya berjualan dan bertransaksi di Tokopedia sangat memuaskan dan dia sangat senang bisa bekerjasama dengan Tokopedia.
Senang ya dan bahagia, ada teman yang sukses memiliki peluang usaha di Tokopedia, sekarang kapan giliran saya? haduuuh nunjuk di hidung itu sesuatu sekali. Apalagi, ketika membaca tulisan yang sangat mudah dibaca ketika melewati jalan besar ada billboard besar yang bertuliskan Ciptakan Peluangmu. Hayoooo...tagline milik siapa itu? siapa lagi, kalau bukan dari team kreatif yang berkutat di Tokopedia Office.
Segar dan Nyaman di Tokopedia Office
Beberapa kali saya menuliskan Tokopedia Office, sok tahu banget sih Tanti ya...iyalah. Saya sudah menginjakkan kaki, lho di Tokopedia Office, rasanya senang sekali, mak seger, inginnya makjebur...halah...gak mau pulang.
Hari Sabtu tanggal 19 September 2015 saya bersama rekan blogger dari Blogger Perempuan berkesempatan hadir untuk ngobrol cantik di auditorium Tokopedia. Tema yang akan dibicarakan adalah Optimizing Social Media For Blogging. Punya sosial media berapa di smartphone kamu? Apa saja? dan untuk apa saja? bagaiamana caranya agar mampu menciptakan peluang untukmu? asyik dech kena tujuan dan visinya Tokopedia, nich saya.
![]() |
Tokopedia Office : Itu tempat duduk, seger banget kan |
Pertama kali masuk ke dalam Tokopedia Office lantai 2, adalah wooooow, nuansa hijau mampu menyegarkan mata yang masih mengantuk. Di lantai 2 inilah saya dan teman-teman blogger akan ngobrol cantik. Gambar di atas, merupakan gambar yang diambil dari auditorium Tokopedia Office di lantai 2. Kursinya didesign tidak kaku dan bernuansa hijau. Ada rumput sintesis yang memberi kesan segar dan nyaman sekali loooh untuk duduk sembari mendengarkan materi dari pemateri Tokopedia dan Mbak Shinta Ries dari Blogger Perempuan.
Berkesempatan Tour di Tokopedia Office
Setelah para blogger mendapatkan ilmu dan dikenalkan visi Tokopedia, saatnya para blogger perempuan diajak untuk tour looh. Tour ke mana? Yogyakarta? ahhaa itu mah jaman saya SD tour ke tempat wisata. Kali ini, sebagai blogger, tournya beda dong...tour di Tokopedia Office. Dari lantai 2 saja sudah terlihat, bagaimana segarnya nuansa hijau yang memberikan kesan nyaman untuk para karyawannya.
Tour dimulai ke lantai 18, di mana semua pintu masuk menggunakan sensory system. Jadi, untuk masuk ke Tokopedia Office tidak boleh sembarangan dan harus seizin pihak yang berwewenang. Lantai 18 merupakan tempat para custumer service yang bekerja tidak ada hentinya. Iya, mereka bekerja dengan shift system, 24 jam tidak berhenti. Mereka inilah yang berkomunikasi langsung melalui telepon dengan para customer.
Tokopedia Office : Ruangan ini 24 jam untuk melayani customer |
Di lantai ini juga, tersedia playground looh, keren sekali kaaan...mana seger sekali nuansa hijau mendominasi setiap sudut dan property. Ada kursi empuk yang digantung, ada tempat tidur besar untuk mengatasi badan yang pegel ataupun ada ayunan, yup ayunan ide menurut para teman blogger. Iya dong, bekerja yang berhubungan dengan customer di internet membutuhkan banyak ide kreatif. Dan inilah Tokopedia Office yang memberikan kenyamanan untuk karyawannya agar ide itu dapat digali di kantor, enggak harus iya ke hutan kota atau ekstrimnya harus menyepi ke pegunungan, hehhee.
Naik yuk ke lantai 23, lantai 23 merupakan ruangan kerja untuk para marketing yang salah satunya adalah berhubungan dengan media sosial. Mereka lah karyawan di Tokopedia Office yang memiliki job paling menentukan. Ya dong, di tangan mereka derunya Tokopedia dipertaruhkan. Nuansanya masih sama, tidak ada yang berbeda. Hijau dan memiliki fasilitas yang sangat lengkap. Ada pantry, ada playground ada ruang meeting mini maupun besar.
Tokopedia Office : Itu sich saya ingin narsis dong, ada beginian enak banget kan |
Setelah puas menikmati setiap sudut ruangan marketing, kami diajak untuk turun. Lah, sudah enak naik kenapa turun? hahaaaa. Turun ke lantai 6, di mana runagan tersebut untuk Head Office Tokopedia. Jadi, kami diharapkan santun ketika berjalan dan mohon untuk bergaya santai tapi tetap cool. ;). Saya ceritakan sedikit ya, karena jujur saya tidak mengambil gambar tapi, diambilin gambarnya oleh teman, heheee.
Tokopedia Office : Lantai 6, di HOnya looh. |
Ruangannya masih bernuansa hijau namun ruangan ini ada berbeda sedikit. Bedanya apa? padat sekali kursi-kursinya, sepertinya memang yang paling ramai adalah ruangan di sini. Tokopedia Office memang ingin memberikan kenyaman kepada para karyawan, termasuk di ruangan HO ini. Ada beberapa ruangan meeting yang selalu dilengkapi dengan tulisan-tulisan atau quote yang menginspirasi dan memberikan semangat.
Kesan dari Tour Tokopedia Office
Setelah menyelesaikan tour Tokopedia Office dengan mengakhiri tour di lantai 2. Saya mendapatkan banyak sekali hal penting yang harus dipikirkan,
Sayangnya aku di Surabaya, kalau gak aku juga mau ikut :D
ReplyDeleteCoba ikut, kita ketemuuuuaaan. Kapan pulang?
Deleteini kapan lagi ya acaranya, di Malang ada gak Mbak? : ) | resep masakan
Deletememangna di Malang ada kantornya?
Deleteseru ya mbaak Astin berkesempatan ikut tour...kpn yaa aku bisa diundang juga :)
ReplyDeleteseruuu Mbaaa, seneng bisa diundang
DeleteAlhamdulillah saya sudah bekerjasama dengan Toped tapi belum pernah main ke kantornya.
ReplyDeleteSyukurlah...semoga saya bisa bekerjasama dengan Toped
DeleteAlamat kantornya dimana Bu? Seger ya, hijau tema nya..hehehe
ReplyDeleteNyaman banget ya Mbak dan sejuk hijauuuuu ^^
ReplyDeleteiya Tis,
Deletejadi ingat kantor google yang nyaman, asyikbanget tokopedia juga nyaman gini kantronya
ReplyDeleteIya mbak lid...kantor google nyaman tokopedia hejoooo seger
DeleteWaaah, seneng ya, Mbak, bisa datang ke situ :)
ReplyDeleteAlhamdulillah pak
Deletekantornya emang asik banget yaaa ^_^
ReplyDeleteAsik yaaa...hejo tokopedia
DeleteSerba hijau.. Benar benar konsisten. Ramah utk mata
ReplyDeleteSeger y
DeleteKeren ya kantornya
ReplyDeleteTokopedia kantornya sampe 23 lantai mbak? keren ya
ReplyDeleteEngga...salah satu lntai ada di lntai 23
Deletekalau kantorku pastiiii ungu semuaaaa hehehehe..asyik memang kantornyaaa
ReplyDeleteUngu maniiiiiis dan ngegemesiiin. Asyik bgt
DeleteDatang ke sini berasa berada di hamparan rumput, ya. :D
ReplyDeleteHejoooo berasa mau piknik y
DeleteItu sofanya ngundang banget buat tidur di situ hihihi
ReplyDeleteBegitulah..
Deleteasik banget ya smuanya ijoo, adem
ReplyDeleteseger yaaa..iya hijau adem pisan Mba
Deletebetah deh kalau lama-lama disana :)
ReplyDeletegak mau pulang
DeletePegawainya pasti malas pulang ya hehe
ReplyDeleteproduktif jadinya
Deleteruangan yang nuansanya hijau bikin betah
ReplyDeleteiya
Deletebenar2 segar mak Astin, semuanya serba hijau. Kalo interior rumah warnanya kayak gini, seger kali ya... hehe
ReplyDeleteBanyak banget CSnya, ya. Baru tahu ruangan CS seperti itu. :D
ReplyDeletekalau kantornya kyak gitu bikin semangat kerja ya...ga bosen hehehe...
ReplyDeleteAsyiknya yang bisa ke Tokopedia Office...
ReplyDeletejadi pengen tiduran diijo2
ReplyDeleteOffice tokopodia nyaman ya, warna hijaunya bikin segar n fresh. Jadi ingin punya kantor di rumah seperti itu :)
ReplyDeleteKeren banget ih kantornya Tokopedia, pingiin kesana. Huhuu
ReplyDeleteWiiih kereeen ya kalau punya kantor kayak Tokopedia. Betah deh jadinya. Sampai 23 lantai atau malah lebih?
ReplyDeletekantornya kereen! dominasi hijau gitu warnanya :D
ReplyDeletekeren lah ., udah punya kantor., hha salam kenal mba., :)
ReplyDeletenaksir berat sama kantornya Tokopedia, adeemmmm bin nyaman banget mbak
ReplyDeleteseger banget, mak. jadi pengin bikin rumah dengan dekorasi seperti itu. :D
ReplyDeleteIni beneran office nya tokopedia? nyaman banget ya tempatnya? :D
ReplyDeletekayanya asyik tuh bisa kerja di sini hehe
Adem banget lihat ruangannya, apalagi ada fasilita playground itu, pengen tidoooor :D
ReplyDeleteHmm ditempat saya belum ada nih kantor toko pedia sayang bangetkan padahal saya pengen lihat dan berkunjung nih.
ReplyDeleteJadi pengen tour ke Tokopedia lagi :D
ReplyDelete